Yuk Tingkatkan Strategi Marketing Bisnis UMKM-mu lewat Artificial Intellegence (AI) dan Social Media, Gampang!


UMKM memiliki posisi yang penting dalam perekonomian nasional, sebab ia memiliki urgensi yang penting dalam mempertahankan stabilitas perekonomian loh! Akan tetapi bukan tanpa masalah UMKM cenderung menghadapi permasalahan yang tak kunjung usai mulai dari masalah permodalan, SDM hingga masalah pemasarannya. 

Nah, permasalahan mendasarnya yaitu lemahnya penetrasi pasar dan kurang luasnya jangkauan wilayah pemasaran. Karena itu untuk memajukan UKM yang memiliki daya saing yang kuat adalah dengan membangun strategi pemasaran yang baik dan tepat sasaran. Karena dewasa ini, pemasaran secara konvensional tidak relevan dengan perkembangan teknologi dan informasi yang menjadi urat nadi masyarakat global. Dengan melihat fakta bahwa meningkatnya penggunaan internet dan kesempatan terbuka lebar dengan adanya perdagangan bebas menjadi dorongan positif bagi UKM dalam menerapkan artificial intellegence marketing berbasis internet bukan menjadi hal yang tidak mungkin. 

Dengan memanfaatkan sedikit tools berbasis internet pelaku UKM dalam melakukan promosi dan strategi pemasaran yang lebih menunjang dan memiliki peluang yang lebih tinggi. Apa aja sih tools-nya? Kita bahas di artikel selanjutnya yaa!
Show comments
Hide comments

0 Komentar:

Post a Comment

Contact Form

Name

Email *

Message *

 

Selayang Pandang

Blog yang berisi catatan tentang apa saja, cuma berbagi saja, ya berbagi cuma-cuma.